Topik: Politik
Tegas! BNPT : Aksi Kekerasan KKB Papua Masuk Kategori Tindak Pidana Terorisme
Lapan6Online | Jakarta : Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) kembali menegaskan, kekerasan yang dilakukan Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) Papua sudah memenuhi unsur atau delik...
Setelah Perjalanan Panjang, PN Jaksel Vonis Ferdy Sambo Hukuman Mati, Dan PC Diganjar Hukuman...
Lapan6Online | Jakarta : Terdakwa kasus pembunuhan berencana Brigadir Nofriansyah Yosua Hutabarat (Brigadir J), Ferdy Sambo, divonis mati oleh majelis hakim Pengadilan Negeri Jakarta...
45 Simpul Relawan Anies Baswedan : Indonesia Memanggil, Rakyat Memilih Anies President 2024
Lapan6Online | Kota Bogor : Sebanyak 45 simpul Relawan Anies Baswedan (ABW,red) yang tergabung di Sekretariat bersama Kolaborasi Relawan, mengadakan acara menjelang satu tahun...
Mendorong Jokowi Tidak Intervensi KLB PSSI
Oleh : Muslim Arbi
MASA akhir kekuasaan Jokowi tinggal menghitung Bulan. Tahun depan 2024. Pelaksanaan Pemilu dan Pilpres bersamaan. Itu artinya. Riwayat kekuasaan Presiden tinggal...
Aneh, Tertawa Ditanya Soal Perkembangan Tragedi Kanjuruhan, Jokowi : Saya jawab di lain waktu...
Lapan6Online : Mantan Sekretaris Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Muhammad Said Didu menyorot tajam reaksi dari Joko Widodo alias Jokowi baru-baru ini.
Dirinya keheranan dengan...
Menutup Kran Capres dengan PT 20 %. Koalisi Partai Kebingungan Sendiri
Oleh : Muslim Arbi
SEJAK Partai Nasdem umum Anies Baswedan sebagai Capres nya di susul oleh Partai Demokrat, dan Partai Keadilan Sejahtera tergabung dalam Koalisi...
Ketika Profesionalisme Aparat Dipertanyakan
Oleh : Ami Pertiwi Suwito,
ORANGTUA mana yang tidak sedih mendengar buah hatinya tewas usai kecelakaan lalu lintas. Terlebih jika penabrak tersebut adalah mantan penegak...
P3S : Ganjar Merana, Relawan Anies Makin Menggurita
Lapan6Online : Kerja-kerja politik relawan dan manuver partai pendukung Anies Baswedan makin massif di tengah dinamika politik awal tahun 2023. Kondisi ini berbanding terbalik...
Terkait Presiden 2024, Luhut : Presiden Mendatang Bodoh dan Goblok, jika Gak Lanjutkan Kebijakan...
Lapan6Online : Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi, Luhut Binsar Pandjaitan, menginginkan presiden terpilih 2024 akan melanjutkan kebijakan dan juga capaian yang telah ditorehkan...
Tjhai Chui Mei, Di Tolak Keras Oleh Ketua Yayasan Puak Melayu Trah Kesultanan Kalbar!...
Lapan6OnlineKALBAR | Singkawang : Penunjukan Tjhai Chui Mie sebagai Ketua Harian Pelaksanaan pembangunan Masjid Agung Kota Singkawang di tolak secara keras.
Terkait penunjukan Ketua harian...
Terkait Yaqut Usulkan Naik, DPR Bongkar Dugaan Mark Up Biaya Haji, Hersubeno : Sudah...
Lapan6Online : Belakangan publik dihebohkan dengan usulan Kementerian Agama (Kemenag) dalam menaikan Biaya Perjalanan Ibadah Haji (Bipih) tahun 1444 H/2023 M sebesar Rp69,1 juta.
Jumlah...
Kasus Adani Group dan Janji-Janji Politik Jokowi
Oleh : Muslim Arbi
SAAT membuka Pertemuan Industri Jasa Keuangan, Senin: 6/02/23 lalu, Presiden Joko Widodo menyinggung kasus penipuan yang di lakukan oleh Adani Grup....
Nah Loh… Ganjar Pranowo Mania Bubar? PDIP Justru Ragu Dengan Keberadaan Relawan Ganjar
Lapan6Online : Politikus PDI Perjuangan (PDIP), Andreas Hugo Pareira justru mempertanyakan soal keberadaan relawan Ganjar Pranowo Mania selama ini. Sebab hingga saat ini dia...
Gegara Kritikan Novel Baswedan, Firli Janji KPK Bekuk Harun Masiku
Lapan6Online | Jakarta : Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Firli Bahuri angkat suara terhadap kritikan mantan penyidik antirasuah Novel Baswedan, yang menyebut buronan Harun...
Kapitalisasi Ibadah : Naiknya Biaya Haji
Oleh : Hana Sheila
IBADAH Haji disyariatkan sebagai fardhu ain bagi kaum Muslim yang memenuhi syarat dan mampu sebagaimana yang disampaikan pada Al-Qur’an surah Ali...
Harun Masiku, Anak-Anak Jokowi dan Buku Merah Tito
Oleh : Muslim Arbi
PRESIDEN Joko Widodo perintahkan Ketua KPK, Firli Bahuri agar segera menangkap Harun Masiku. Ini berita bagus. Publik berdecak kagum.
Tapi, publik juga...
KIB Di Persimpangan, KIB Digoyang
Oleh : Tony Rosyid
KOALISI Indonesia Bersatu (KIB) adalah koalisi yang paling awal berdiri. Lahir pada tanggal 13 Mei 2022. Koalisi yang digawangi oleh tiga...
Soal Konsekwensi Nasdem, Muslim Arbi : Pilih Tinggalkan Anies atau Jokowi?
Lapan6Online | Jakarta : Keputusan Partai Nasdem untuk mengusung Anies Baswedan sebagai bakal calon presiden (bacapres) telah memicu gejolak hubungan dengan Joko Widodo.
Hal ini...
Ada 3 Alasan Mendasar Mengapa Khofifah Jadi Nominasi Cawapres Anies
Oleh : Tony Rosyid
KOALISI Perubahan sudah terbentuk. Setidaknya tiga partai anggota koalisi sudah deklarasi. Ketiganya telah mendeklarasikan untuk mengusung Anies.
Publik pun dibuat tidak sabar...
Ngeri Cuy! Menteri Dari PDIP Korbankan Kadernya Demi Mafia Tambang di Kalteng, Benarkah?
Lapan6Online | Jakarta : Persoalan para oknum aparat hukum yang kerap melakukan praktik - praktik ilegal dan menyalahgunakan kewenangannya kembali terungkap. Hal itu disampaikan...